Kamis, 26 Januari 2017

CARA MENGUBAH/MENAMBAH PERINTAH DASAR LINUX



Kali ini saya akan mensharing tentang cara mengubah perintah dasar linux,seperti gambar diatas.

A. PENGERTIAN
     Linux (diucapkan ˈlɪnəks atau /ˈlɪnʊks/) adalah nama yang diberikan kepada sistem operasi komputer bertipe Unix. Linux merupakan salah satu contoh hasil pengembangan perangkat lunak bebas dan sumber terbuka utama. Seperti perangkat lunak bebas dan sumber terbuka lainnya pada umumnya, kode sumber Linux dapat dimodifikasi, digunakan dan didistribusikan kembali secara bebas oleh siapa saja


 

B. LATAR BELAKANG
    Dengan berhasilnya menemukan cara menambahkan perintah dasar linux mint, Ingin dibagikan kepada teman" yang juga ingin mencoba mempelajari Linux Mint

 


C. MAKSUD DAN TUJUAN
    Agar teman" dapat melakukan percobaan bagaimana cara mengganti perintah dasar dilinux mint


 

D. PERALATAN
  • Pc
  • Os Linux Mint
  • Terminal

 

E. JANGKA WAKTU YANG DIPERLUKAN

Untuk pembelajaran membutuhkan waktu berkisar 10 - 15 menit

 

F.LANGKAH - LANGKAH


  • Pertama,Pastikan Anda menggunakan linux terutama linux mint, kemudian buka terminal.
  • Silahkan masuk sebagai super user 
  • Kemudian masukkan password perangkat anda


  •  Setelah itu masukkan perintah  nano /usr/bin/nama perintah yg akan di add



  •  Seperti gambar diatas ini,lalu tamplannya akan seperti ini 
  • #!/bin/bash
    Masukkan perintah yang aslinya.



  • chmod 777 /usr/bin/nama perintah yg kita add





  • Setelah itu keluar dan masuk terminal dan ketik perintah yang baru diubah


  • Maka sudah selesai pengubahan perintah dasar linux

 
G.KESIMPULAN DAN HASIL

Hasilnya ialah kita telah berhasil manambahkan perintah dasar pada linux mint.
Kesimpulan ialah jadi open source sebenarnya lebih mudah dan perintah dasarnya bisa kita ubah sesuai keinginan kita(user).

 
H.REFERENSI








'